Cara Membuat Banner Facebook Timeline di Blog


“Kembali ke Laptop” (itu kalo kata mas Tukul Arwana). Karena saya blogger, jadi saya hanya bisa bilang “Kembali ke Blog” (hehehe J)

            Baiklah, kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara membuat banner facebook supaya terpampang ganteng ( bagi Blogger yang cowok) dan terpampang cantik ( bagi Blogger yang cewek) di Blog para Blogger sekaligus,,, ehhh sekalian...

            Banner yang akan saya terangkan kali ini adalah banner dari Facebook TIMELINE yang kalo tidak salah dimulai pada awal tahun 2010 hingga saat ini. Mungkin kalo membuat banner pakeq facebook yang biasa mudah ya... Itupun mungkin J

            Ok, pertama-tama kita harus login facebook dan Blogger. Kemudian perhatikan gambar dibawah ini. ↓↓↓↓↓




            Ikuti tanda panah pada gambar. Itu saya sudah berkorban ngedit juga loh J. Demi sahabat Blogger semua, hehehe J.
            Nah,,, kemudian anda silahkan Edit tampilan Banner anda dengan cara KLIK pilihan “EDIT THIS BADGE” pada kolom yang saya beri tanda panah seperti pada gambar di bawah ini. ↓↓↓↓




            Saya ingatkan lagi buat para sahabat Blogger, lihat preview Banner sebelum Banner yang ingin anda gunakan terpampang di blog anda (Terpampang...??? emanknya Banner saya hiasan dinding ya mas...???) hehehe J.




            Setelah itu KLIK TOMBOL “SAVE” yang ada disekitar SCREEN BAR BANNER. Kemudian kalau sudah anda “SAVE”, silahkan klik LOGO BLOGGER.




            Jika anda menekan tombol BLOOGER tadi, maka akan muncul TAB seperti di bawah ini. ↓↓↓↓ Nah, ketemu Setting lagi, ribet yah...??? santai Sobat, ini hanya SETTING Nama Banner yang akan di Tampilkan Oleh Banner Facebook™






Ingat ya sob,,, sebelumnya lihat tulisan yang telah saya tulis di gambar tersebut,,, supaya gak bola-balik ngedit J. Jika sudah, silahkan KLIK LOGO “MENAMBAH WIDGET” yang tertera di laman diatas kemudian Silahkan “REFRES” blog Sobat. Nah, Selesai deh Sobat Blogger tinggal menikmati indahnya banner yang sudah terpasang pada BLOG sobat Blogger.

Selamat Mencoba dan Semoga Sukses buat Blog nya. SALAM BLOGGER.



 
Fahrizal Nurjulianto © 2012 | Template By Fahrizal Nurjulianto